|

Bayam Penakluk Penyakit kronis

Agrobisnews.com - Bayam yang satu ini bukan bayam yang sering kita masak setiap hari, akan tetapi bayam berduri.  Menilik dari namanya bahwa tumbuhan ini banyak di tumbuhi duri.  dari penampakan yang kurang menarik tersebut tersembunyi manfaat yang sangat berguna bagi kehidupan manusia.

Bayam duri ini mampu menaklukkan berbagai penyikit ringan hingga yang kronis.  Tumbuhan ini merupakan tumbuhan herbal yang memiliki batang lunak dan basah dengan tinggi mencapai 1 meter.  Tepat dipangkal tangkai daun terdapat duri-duri kecil yang tajam.

Daunya menyerupai belahan ketupat berwarna hijau.  Bayam duri termasuk tanaman semak yang tumbuh baik di tempat yang cukup sinar matahari.

Manfaat tanaman ini antara lain : mengobati kencing nanah, kencing tidak lancar, gangguan pernapasan, bisul dan demam.

Posted by AgrobisNews.com on 21:54. Filed under . You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0. Feel free to leave a response

Leave a reply

Labels

Recently Commented

Recently Added